Bola.net - - Pelatih Sporting Lisbon, Jorge Jesus mengatakan bahwa dirinya sempat berpikir timnya mampu memenangi pertandingan melawan Juventus di beberapa momen babak kedua.
Tandang ke markas Juventus, Allianz Stadium, Kamis dini hari tadi, Sporting mampu memberikan perlawanan sengit kepada tuan rumah.
Pada menit ke-12, Sporting bahkan sempat unggul lebih dahulu setelah Alex Sandro mencetak gol bunuh diri setelah bola sapuan dari Gianluigi Buffon membentur kakinya dan masuk gawang.
Miralem Pjanic mampu menyamakan kedudukan menjadi 1-1 lewat tendangan bebas cantik pada menit ke-29. Bianconeri akhirnya memastikan kemenangan lewat gol dari Mario Mandzukic enam menit sebelum pertandingan berakhir.
"Kami kebobolan dua gol, yang pertama adalah tendangan bebas fantastis dari Pjanic di mana anda tak bisa melakukan apapun untuk menghentikannya,"
"Gol kedua datang setelah satu dan satu-satunya Cristiano Piccini kalah di area itu. Di babak kedua ada momen di mana kami memiliki lebih banyak penguasaan bola daripada Juventus dan ketika saya berpikir kami bisa memenangi pertandingan," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costa Akui Main di Italia Lebih Sulit dari Bundesliga
Liga Italia 19 Oktober 2017, 21:25
-
Kesabaran Buahkan Kemenangan Untuk Juventus
Liga Champions 19 Oktober 2017, 20:57
-
Pjanic dan Ilmu Free Kick Yang Diserap Dari Sang Ahli
Editorial 19 Oktober 2017, 15:24
-
Susah Payah Kalahkan Sporting, Ini Kata Cuadrado
Liga Champions 19 Oktober 2017, 14:43
-
Costa: Kemenangan Penting Juventus
Liga Champions 19 Oktober 2017, 14:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR