Ini adalah musim ke-21 Madrid di fase grup Liga Champions. Dari 21 musim tersebut, 10 musim di antaranya Madrid memainkan matchday pertama mereka di kandang sendiri dan selalu menang.
#OJOALDATO - El Real Madrid ha iniciado 10 veces la Champions League jugando en casa y en las 10 ocasiones se llevó la victoria.
— MisterChip (Alexis) (@2010MisterChip) September 14, 2016
Musim lalu adalah kali ke-9 Madrid mengawali perjalanan di Liga Champions dengan partai kandang. Madrid menjamu Shakhtar Donetsk dan menang 4-0.
Musim ini, setelah berjuang habis-habisan, Madrid sukses menjaga tradisi start sempurna mereka di Santiago Bernabeu.
Sporting sejatinya unggul terlebih dahulu melalui Bruno Cesar pada menit 48. Madrid baru bisa menyamakan kedudukan lewat free kick Cristiano Ronaldo di menit 89. Kemenangan Madrid dipastikan oleh pemain pengganti Alvaro Morata dengan sundulan tajam meneruskan crossing James Rodriguez saat injury time.
Tiga poin pertama buat sang juara bertahan. [initial]
Klik Juga:
- Gol Tendangan Bebas Ronaldo Lampaui Del Piero
- 5 Gol Terbaik Liga Champions Matchday 1
- Juventus Masih Belum Pernah Kalah di Matchday Pertama
- Streak Gol Kandang Juventus Terputus
- Higuain dan Dybala Mati Lawan Sevilla
- Kemenangan Tandang Terbesar Dortmund di Eropa
- Juventus Samai Rekor Milan di Liga Champions
- Bayern Patahkan Rekor Manchester United
- Kompilasi 6 Hattrick Messi di Liga Champions
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Diklaim Bernafsu Boyong Lucas Moura
Liga Inggris 15 September 2016, 22:22
-
Lahm Tolak Pembentukan Liga Super Eropa
Liga Champions 15 September 2016, 20:31
-
Peringatan Ronaldo Untuk Madrid Usai Laga Lawan Sporting
Liga Champions 15 September 2016, 20:09
-
Ada Barca dan Madrid, Musim Ini Aguero Tak Yakin City Juara UCL
Liga Champions 15 September 2016, 18:04
-
Hormati Juventus, Morata Tolak Gabung Napoli
Liga Italia 15 September 2016, 17:27
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR