
Bola.net - Setelah satu musim berjalan, Liga Champions akhirnya sampai pada fase penghujungnya. Dua klub besar Eropa, PSG dan Bayern Munchen, akan bertarung demi meraih trofi paling bergengsi di level klub tersebut.
Bayern Munchen berhasil mencapai babak final setelah melalui perjalanan yang cukup panjang. Mereka berhasil menumbangkan klub-klub kuat seperti Chelsea, Barcelona, dan juga Olympique Lyon.
Di sisi lain, PSG juga menghadapi jalur yang cukup terjal juga. Klub berjuluk Les Parisiens tersebut harus menghadapi perlawanan sengit dari Borussia Dortmund, Atalanta, hingga RB Leipzig.
Dan pada Senin (24/8/2020) dinihari, keduanya saling dipertemukan di stadion kebanggaan Portugal, Estadio Da Luz. Keduanya sama-sama mengusung skuat terbaiknya, dan berikut starting XI dari masing-masing tim.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
PSG: 4-3-3 (Thomas Tuchel)
Keylor Navas; Thilo Kehrer, Thiago Silva, Presnel Kimpembe, Juan Bernat; Ander Herrera, Marquinhos, Leandro Paredes; Angel Di Maria, Neymar, Kylian Mbappe.
Cadangan:
Marco Verratti, Sergio Rico, Eric Maxim Choupe-Moting, Mauro Icardi, Pablo Sarabia, Layvin Kurzawa, Abdou Diallo, Julian Draxler, Mitchel Bakker, Idrissa Gueye, Marcin Bulka, Colin Dagba.
Bayern Munchen: 4-2-3-1 (Hansi Flick)
Manuel Neuer; Joshua Kimmich, Jerome Boateng, David Alaba, Alphonso Davies, Leon Goretzka, Thiago Alcantara, Serge Gnabry, Thomas Muller, Kingsley Coman, Robert Lewandowski.
Cadangan:
Alvaro Odriozola, Niklas Sule, Benjamin Pavard, Javi Martinez, Philippe Coutinho, Michael Cuisance, Ivan Perisic, Lucas Hernandez, Corentin Tolisso, Sven Ulreich, Joshua Zirkzee, Ron-Thorben Hoffmann.
Baca juga:
- Reaksi Netizen Jelang Duel Final Liga Champions, PSG vs Bayern Munchen
- Link Streaming Final Liga Champions PSG vs Bayern Munchen di Vidio.com
- Deco: Lewandowski Memang Hebat, tapi Neymar Selevel dengan Messi dan Ronaldo
- Jadwal Live Streaming Final Liga Champions PSG vs Bayern Munchen di Vidio.com
- Perkiraan Susunan Pemain PSG vs Bayern Munchen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kingsley Coman, Bukti Bahwa Juventus Terus Ulangi Kesalahan yang Sama
Liga Italia 24 Agustus 2020, 23:25
-
Wayne Rooney: Andai Di Maria Bertahan di MU...
Liga Inggris 24 Agustus 2020, 17:20
-
Mantap! Hansi Flick Izinkan Skuat Bayern Munchen Pesta Sepuasnya
Bundesliga 24 Agustus 2020, 17:01
-
Chelsea Segera Tuntaskan Transfer Thiago Silva
Liga Inggris 24 Agustus 2020, 16:20
-
Kingsley Coman: Raja di Final Liga Champions
Liga Champions 24 Agustus 2020, 14:47
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR