Di Stade Louis II, Monaco, waktu itu, Sevilla mengalahkan Barcelona 3-0 berkat gol-gol Renato, Frederic Kanoute dan penalti Enzo Maresca. Dilansir Europa Press, tak satu pun pemain di skuat Sevilla waktu itu yang ada di skuat mereka sekarang.
Dani Alves, pemain terbaik di laga tersebut, saat ini justru berada di kubu Barcelona. Begitu pula Adriano, yang sekarang menjadi rekan seklub di Barcelona.
Sementara itu, sisanya ada yang sudah pensiun dan beberapa masih aktif namun di klub lain.
Mereka yang sudah tidak aktif lagi adalah Andres Palop, Julien Escude, Javi Navarro, David Castedo, Kanoute dan Jose Luis Marti. Termasuk juga dalam daftar ini adalah almarhum Antonio Puerta.
Yang masih aktif bermain hingga sekarang adalah Jesus Navas (Manchester City), Luis Fabiano (Sao Paulo) dan Christian Poulsen (free agent). Tak ketinggalan juga, dua dari pencetak tiga gol Sevilla dalam laga tersebut, yaitu Renato (Santos) serta Maresca (Palermo). [initial]
Klik Juga:
- Pemain & Pelatih Juara Super Eropa, Enrique Calon Keempat
- Barca Tahu Cara Menang Tanpa Neymar
- Latihan Hadapi Sevilla, Messi Bagi-bagi Tanda Tangan
- Piala Super Eropa Bakal Jadi Trofi ke-25 Messi
- Enrique: Saga Transfer Pedro Tak Pengaruhi Tim
- Lumat Sevilla, Barca Diguyur 4 Juta Euro
- Monchi: Tanpa Neymar, Barca Masih Lebih Hebat dari Sevilla
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdes Masih Sesalkan Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:41
-
Iniesta: Messi Jaminan Kesuksessan
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:29
-
Valdes Mengaku Sulit Bekerja Sama dengan Louis van Gaal
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 23:10
-
Pemain Ini Siap Jadi Tukang Cuci Piring Asal Sevilla Juara
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 21:04
-
Dua Orang Ini Membelah Eropa Hanya untuk Mendukung Barca
Bolatainment 11 Agustus 2015, 19:59
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR