Isco menyebut performa luar biasa Madrid di babak pertama menjadi kunci keberhasilan timnya meraih kemenangan tersebut. Ketiga gol tim tamu memang terjadi di babak pertama hanya dalam kurun waktu 18 menit lewat Cristiano Ronaldo dan brace Karim Benzema.
"Saya senang melihat performa tim ini, dalam sepekan kami telah menunjukkan perkembangan yang sangat baik. Kami menemukan ritme yang tepat, dan hari ini kami datang ke Anfield serta sukses melewati ujian yang berat," ungkap Isco seperti dilansir UEFA.
"Anfield adalah stadion yang sulit, kami mampu tampil di sini dengan sikap yang tepat dan juga memainkan babak pertama yang spektakuler. Karena itulah, kami akhirnya mampu unggul jauh sebelum turun minum." (uefa/mri)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Balotelli Sudah Berusaha Sangat Keras
Liga Champions 23 Oktober 2014, 22:03
-
Modric Sudah Siap Jalani El Clasico
Liga Spanyol 23 Oktober 2014, 21:53
-
Modric: Gol Pertama Hancurkan Mental Liverpool
Liga Champions 23 Oktober 2014, 21:36
-
De Gea Bantah Rumor Gabung Real Madrid
Liga Inggris 23 Oktober 2014, 21:34
-
Ancelotti Pun Ikut Bela Balotelli
Liga Champions 23 Oktober 2014, 17:33
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR