
"UEFA membuka proses penyelidikan terhadap Bayern untuk spanduk tentang Kosovo," kata Ketua bidang Pers UEFA Pedro Pinto, melalui Twitter.
Selain spanduk tersebut, badan sepak bola Eropa juga mengatakan bahwa pihaknya akan meninjau spanduk kecil yang terlihat pada pertandingan kedua putaran 16 besar itu, yang menghina kubu Arsenal.
"Mengenai spanduk lain yang menghina Arsenal, UEFA telah menerima laporan dari FARE (Football Against Racism in Europe/Sepak Bola Menentang Rasisme di Eropa) dan akan segera mengkomunikasikannya," tambahnya.
Spanduk penghinaan kepada Ozil (c) telegraph
Spanduk kedua terlihat membubuhkan slogan "Gay Gunners" dan terlihat menggambarkan Mesut Ozil -pengatur permainan Jerman yang merupakan mantan pemain Schalke 04 dan Werder Bremen- berada di depan gambar meriam Arsenal. (afp/dzi)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Jadi Tumbal Terdepaknya Milan dari Liga Champions?
Liga Italia 12 Maret 2014, 23:22
-
Joe Hart Yakin Manchester City Bisa Singkirkan Barcelona
Liga Champions 12 Maret 2014, 23:13
-
Liga Italia 12 Maret 2014, 22:19

-
Filipe Luis Puji Suporter Atletico
Liga Champions 12 Maret 2014, 22:19
-
Costa Senang Bisa Berkontribusi Besar di Atletico
Liga Champions 12 Maret 2014, 21:30
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR