The Gunners menjamu sang juara Eropa di Emirates, dalam babak 16 besar Liga Champions, namun mereka harus takluk dua gol tanpa balas lewat aksi yang ditunjukkan oleh Lionel Messi.
"Kami terlalu naif," tutur Wenger pada BT Sports. "Sama seperti ketika melawan Monaco, ketika kami sepertinya terlihat bisa meraih kemenangan, kami justru melepas pertandingan tersebut pada lawan."
"Gol kedua yang mereka cetak membuat semuanya menjadi lebih sulit. Namun bukan sesuatu yang mustahil untuk bangkit. Kami akan pergi ke Camp Nou dan berjuang. Ini sulit karena di 20 menit terakhir harusnya ada ruang untuk mencetak gol, namun kami tak melakukannya."
"Mereka amat tajam. Kami tidak bisa memberikan mereka peluang melepas serangan balik, karena mereka amat berbahaya. Itulah yang kami lakukan. Namun kami terlalu sering menekan, hingga kami akhirnya terpaksa kecolongan, karena kualitas mereka yang luar biasa. Saya frustasi, namun kami harus menghormati usaha para pemain, meski lawan sebenarnya terlihat lelah. Saya tahu harusnya kami bisa menang di 20 menit terakhir." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Sebut Barca Menang Beruntung
Liga Champions 24 Februari 2016, 22:37
-
Hancur oleh Barca, Arsenal Fokus Lawan MU
Liga Inggris 24 Februari 2016, 22:28
-
Messi Ingin Barcelona Boyong Ever Banega
Liga Spanyol 24 Februari 2016, 22:24
-
Messi: Persahabatan Buat Kami Bermain Seperti Ini
Liga Spanyol 24 Februari 2016, 20:39
-
Capek Hajar Arsenal, Barca Libur Dua Hari
Liga Inggris 24 Februari 2016, 19:24
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR