Bola.net - - Pemain Chelsea, Willian, mengatakan bahwa bermain di atau Real Madrid adalah impian setiap pemain. Dua klub tersebut dikatakan sebagai klub terbesar di dunia.
Willian sendiri gabung dengan Chelsea sejak tahun 2013 lalu. Sejauh ini, pemain asal Brasil tersebut telah melakukan penampilan bersama The Blues lebih dari 200 kali.
Banyak gelar kompetisi yang telah dirasakan Willian bersama Chelsea di antaranya adalah dua gelar Premier League dan FA Cup.
Masa depan Willian di Stamford Bridge tengah dipertanyakan. Pasalnya, pemain 29 tahun tersebut juga kadang bukan menjadi pilihan pertama bagi pelatih Antonio Conte.
Jika meninggalkan Chelsea, dirinya pun mengidamkan bisa bermain di Real Madrid atau Barcelona.
"Mereka (Real Madrid dan Barcelona) adalah dua klub terbesar di dunia, mereka adalah klub penuh misi, mereka adalah tim impian setiap pemain," ucap Willian seperti dikutip dari Sportsmole.
"Tentu saja ada klub besar lain, ada Bayern, PSG, tapi dua ini berbeda," jelasnya.
Chelsea sendiri akan menghadapi Barcelona tengah pekan depan di babak 16 Liga Champions.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Conte Tidak Akan Latih Italia
Liga Inggris 17 Februari 2018, 23:50
-
Ditunggu 3 Big Match, Conte Tuntut Chelsea Konsisten
Liga Inggris 17 Februari 2018, 23:10
-
Eks Pelatih Tak Bisa Bayangkan Chelsea Tanpa Hazard
Liga Inggris 17 Februari 2018, 22:40
-
Willian: Barcelona? Chelsea Tidak Takut Siapapun
Liga Champions 17 Februari 2018, 21:10
-
Ferrer: Enrique Akan Sempurna untuk Chelsea
Liga Inggris 17 Februari 2018, 20:00
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR