
Pemuda 21 tahun asal Mesir tersebut berhasil tampil impresif saat bertemu The Blues musim ini di Liga Champions, dengan selalu mencetak gol baik di laga kandang maupun tandang.
Hal tersebut membuatnya bangga, karena berhasil menunjukkan kebolehan di depan manajer Chelsea, Jose Mourinho. Di pertandingan tersebut, gol tunggal Salah merebut tiga poin dari tim tamu.
"Saya sangat bangga bisa mencetak dua gol menghadapi Chelsea (musim ini)," ujarnya seusai laga matchday 5 tengah pekan kemarin.
Prestasi tersebut serupa penampilannya musim lalu, ketika tampil merepotkan Chelsea dan Tottenham Hotspur di Liga Europa. Peningkatan performa membuat Salah berniat memperkuat klub yang lebih hebat dari timnya saat ini.
"Saya ingin bermain untuk salah satu tim terbaik di dunia, dan tim favorit saya adalah Real Madrid, Manchester United dan Chelsea," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Harmonis Dengan Benitez, Gerrard Sempat Ingin ke Chelsea
Liga Inggris 30 November 2013, 20:35
-
Liga Inggris 30 November 2013, 19:49

-
Lukaku Berpikir Untuk 'Ceraikan' Chelsea
Liga Inggris 30 November 2013, 18:08
-
Mourinho Tepis Kabar Ketertarikan Kepada Martinez
Liga Inggris 30 November 2013, 16:35
-
Chelsea Siap Lepas David Luiz, Barca Siaga
Liga Spanyol 30 November 2013, 14:10
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR