Zanetti menyebut bahwa ia kesulitan memilih di antara tiga kandidat terkuat yang ada, namun pada akhirnya bek Inter itu lebih condong pada rekan senegaranya.
"Sejujurnya, tiga pemain itu pantas untuk mendapatkannya (Messi, Ronaldo, dan Ribery). Namun jika saya harus memilih, maka saya akan memilih Messi," jelas Zanetti dalam sebuah wawancara yang baru-baru ini dilakukan dengan L'Equipe.
"Meski Cristiano Ronaldo melakukan beberapa hal yang luar biasa saat ini dan merupakan seorang pemain yang fantastis, Messi masih yang terbaik. Ia akan kembali memenangkan Ballon d'Or," tutupnya.
Beberapa saat yang lalu, hasil perhitungan perolehan suara Ballon d'Or diduga bocor di Argentina. Disebutkan bahwa Lionel Messi akan jadi pemenang kembali tahun ini. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Ronaldo Akan Comeback Kontra Copenhagen
Liga Spanyol 6 Desember 2013, 23:13
-
Lawan Xativa, Madrid Tanpa Ronaldo dan Alonso
Liga Spanyol 6 Desember 2013, 22:43
-
Ancelotti Ungkap Alasan Tepikan Youngsters Madrid
Liga Spanyol 6 Desember 2013, 22:21
-
Saat Semua Tunduk di Bawah Kaki La Furia Roja
Editorial 6 Desember 2013, 16:06
-
Morata: Ronaldo Memang Yang Terbaik
Liga Spanyol 6 Desember 2013, 15:17
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR