Bola.net - Bola.net - Nama penyerang Bayern Munchen Robert Lewandowksi masuk dalam rekor dunia versi Guinnes World Records. Lewandowski memecahkan empat rekor berkat lima gol nya ke gawang pada bulan September silam.
Lewandowski bukanlah satu-satunya pesepakbola yang namanya pernah masuk dalam catatan Guinnes World Records. Berikut ini pemain lainnya yang pernah memecahkan rekor dunia.
Robert Lewandowski

Guinness World Records mencatat empat rekor yang dibuat Lewandowski dalam laga itu. Rekor itu adalah: Hattrick tercepat, quattrick tercepat, quintrick tercepat dan gol terbanyak oleh pemain pengganti.
Cristiano Ronaldo

Selain itu, Ronaldo juga masuk buku rekor dunia dari sisi media sosial. Bintang asal Portugal itu masuk dalam kategori sebagai olahragawan sekaligus masyarakat umum dengan jumlah pengikut atau followers terbanyak di dunia.
Lionel Messi

Tak hanya itu, Guinness World Records juga mencatat Messi sebagai pencetak gol terbanyak Liga Champions dengan 77 gol. Musim ini rekor tersebut bisa pecah mengingat torehan gol Cristiano Ronaldo di Liga Champions saat ini lebih unggul dari Messi.
Chris Smalling

Smalling tercatat sebagai pencetak gol tercepat sebagai pemain pengganti (5 menit 9 detik). Selain itu Smalling termasuk pemain paling banyak mencetak gol sebagai pemain pengganti di babak pertama.
Frank Lampard

Ironisnya, rekor tersebut tercipta setelah ia mencetak gol ke gawang Chelsea di musim 2014/15 saat berseragam Manchester City. Lampard memecahkan rekor yang sebelumnya dipegang oleh Andy Cole (38).
Francesco Totti

Rekor Totti ini ternyata memecahkan rekor atas namanya sendiri. Rekor tersebut dibuat saat membobol gawang Manchester City pada tanggal 30 Oktober 2014.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferdinand: Messi Kecil, Pemain Bola Idealnya Seperti Ronaldo
Liga Inggris 2 Desember 2015, 22:17
-
Barisan Bintang Yang Nyaris Dibeli Arsene Wenger
Editorial 2 Desember 2015, 19:44
-
Mancini: Di Italia, Higuain Adalah Messi
Liga Italia 2 Desember 2015, 17:37
-
Flashback: Ballon d'Or 2009, Lionel Messi
Open Play 2 Desember 2015, 15:17
-
Flashback: Ballon d'Or 2008, Cristiano Ronaldo
Open Play 2 Desember 2015, 15:16
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR