Bola.net - Bola.net - Louis Van Gaal sudah berpisah dengan Manchester United dan Jose Mourinho disebut kuat untuk menjadi penggantinya. Mantan manajer itu diharapkan bisa menjadi jawaban setelah menjalani musim yang mengecewakan bersama Van Gaal.
Kehadiran Mourinho di Old Trafford tentunya bakal disambut gembira oleh sebagian besar fans. Namun, hal tersebut juga bisa membuat masa depan beberapa pemain Setan Merah berada dalam ancaman.
Lantas, siapa saja pemain MU yang bakal dibuang Jose Mourinho pada bursa transfer? Simak ulasan selengkapnya dalam rangkuman berikut.
Juan Mata

Mata merupakan pemain favorit fans MU setelah mencetak gol ke gawang Crystal Palace dalam final Piala FA. Namun, Mata sepertinya bukan pemain favorit Mourinho.
Marouane Fellaini

Napoli tertarik untuk merekrut gelandang Belgia tersebut di musim panas lalu dan setelah Fellaini terlihat menonton pertandingan Partenopei melawan AS Roma baru-baru ini, langkah itu bisa terwujud dalam waktu dekat ini.
Ander Herrera

Herrera disebut-sebut bakal meninggalkan Old Trafford pada musim panas ini meski kontraknya tersisa dua musim lagi. Atletico Madrid dan Juventus dikabarkan berminat untuk menampung gelandang berusia 26 tahun tersebut.
Michael Carrick

Carrick akan segera berulang tahun yang ke-35 dan kontraknya di Manchester United akan habis bulan depan. Besar kemungkinan Carrick bakal dilepas mengingat sampai sejauh ini belum ada perpanjangan kontrak.
Bastian Schweinsteiger

Kesempatan Schweinsteiger tampil juga sangat terbatas dan ia hanya membuat 18 penampilan di Premier League. Meski namanya masuk skuat sementara Jerman menjelang Euro 2016, gelandang berusia 31 tahun itu masih belum pulih dari cedera lutut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Ingin MU Perpanjang Kontrak Carrick
Liga Inggris 24 Mei 2016, 23:37
-
Ian Wright: Ferguson, Anda Dulu Harusnya Rekrut Saya!
Liga Inggris 24 Mei 2016, 22:11
-
Eks Liverpool Ini Kecam Perlakuan MU Pada Van Gaal
Liga Inggris 24 Mei 2016, 21:26
-
Liga Inggris 24 Mei 2016, 21:00

-
Ancelotti: MU Membutuhkan Jose Mourinho
Liga Inggris 24 Mei 2016, 20:58
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR