Bola.net - Di era modern, sepakbola tak bisa dipisahkan dari bisnis dan juga sponsorship. Bahkan banyak klub kini menangguk keuntungan besar dari kerja sama dengan para penyuplai jersey mereka.
Kerja sama sebuah klub dengan penyedia apparel memang sudah terjadi sejak lama. Namun belakangan ini seiring makin globalnya permainan sepakbola, nilai kontrak yang disepakati pun kian menggila.
Sejumlah pabrikan bahkan saling bersaing dalam menggaet klub yang bakal didukung, atau dengan beberapa pemain bintang. Situasi tersebut tentu membuat mereka jor-joran dalam sponsorship, terutama jika klub yang didukung punya brand yang mumpuni.
Dan berikut adalah daftar 10 besar klub yang memiliki nilai kontrak jersey termahal saat ini. (tri/row)
REAL MADRID

Estimasi Sponshorship: 35.2 juta euro per tahun
ARSENAL

Estimasi Sponshorship: 32.3 juta euro per tahun
BARCELONA

Estimasi Sponshorship: 30.9 juta euro per tahun
MANCHESTER UNITED

Estimasi Sponshorship: 29.4 juta euro per tahun
LIVERPOOL

Estimasi Sponshorship: 28.7 juta euro per tahun
CHELSEA

Estimasi Sponshorship: 23 juta euro per tahun
JUVENTUS

Estimasi Sponshorship: 21.5 juta euro per tahun
BAYERN MUNICH

Estimasi Sponshorship: 20.8 juta euro per tahun
MANCHESTER CITY

Estimasi Sponshorship: 13.7 juta euro per tahun
AC MILAN

Estimasi Sponshorship: 13.6 juta euro per tahun
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Berharap Tetap Berduet Dengan Zidane
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 23:32
-
Martino Bersyukur Messi Setuju Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 22:21
-
Messi Tak Yakin Trofi La Liga Bisa Disebut Kesuksesan
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 22:09
-
Barca Siap Telikung Liverpool Untuk Bek Argentina Ini
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 21:28
-
Ancelotti: Ronaldo Siap Bermain
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 21:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR