Bola.net - Bola.net - Sebagai salah satu klub papan atas dunia, prestasi REAL MADRID memang sudah tak terbantahkan lagi. Tak hanya membanggakan, laga mereka dan para pemainnya juga selalu menjadi inspirasi para fansnya. Seperti lewat jalinan kerja sama yang dilakukan REAL MADRID bersama NIVEA MEN beberapa waktu lalu.
NIVEA MEN dan REAL MADRID dengan bangga mengumumkan kerja sama di Indonesia yang dimulai bulan Juli 2017. Emilio Butragueño, duta besar REAL MADRID memberikan pernyataan resminya tentang kemitraan ini. "REAL MADRID & NIVEA MEN adalah merek terkemuka dunia dan sama-sama memiliki nilai maskulinitas, keyakinan serta komitmen untuk memberikan yang terbaik,”
"Prestasi REAL MADRID dicapai melalui pelatihan intensif kami di dalam dan luar lapangan. Kehidupan sehari-hari kami diisi dengan durasi latihan yang panjang dan intens. Wajah kotor dengan minyak berlebih, keringat berlebih dan bau badan sudah menjadi masalah sehari-hari kami, sama seperti para pria Indonesia. Produk NIVEA MEN membantu mengatasi masalah kulit kami sehingga kami bisa fokus terhadap sepakbola,” tambah Emilio.
Kegiatan sehari-hari para pemain REAL MADRID yang tak lepas dari aktivitas outdoor sepanjang hari membuat mereka membutuhkan perawatan yang tepat untuk menghadapi berbagai masalah kulit yang ada. Hal ini ditambahkan oleh Holger Welters, Presiden Direktur PT. Beiersdorf Indonesia.
"NIVEA MEN selalu menghadirkan produk perawatan kulit yang sangat efektif dirancang untuk para pria. Khususnya untuk pria Indonesia, kita semua menghadapi masalah kulit yang sama dengan para pemain REAL MADRID. Sebut saja ketika kita hendak beraktivitas seperti pergi ke kantor, kampus dan sebagainya,” ungkapnya
Holger juga menambahkan bahwa penting sekali bagi NIVEA MEN untuk membantu masalah kulit tersebut, sehingga para pria bisa lebih percaya diri dan focus terhadap impian masing-masing.
“Semoga kerjasama ini dapat membawa manfaat bagi para pria Indonesia dan menginspirasi kita semua untuk menjadi yang terbaik setiap hari,” tambah Holger.
Tak hanya itu, Holger juga mengungkapkan bahwa NIVEA MEN akan meluncurkan produk yang digunakan oleh para pemain REAL MADRID dalam waktu dekat, sehingga bisa menjadi produk perawatan wajah yang tepat untuk pria di Indonesia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tim Yang Paling Sering Mencetak Hattrick di Liga Champions
Editorial 9 Desember 2016, 10:40
-
Miliki Catatan Kelam Atas Semen Padang, MU Tak Trauma
Bola Indonesia 7 Agustus 2016, 16:41
-
Madura United Siap Taklukkan Angkernya Kandang Semen Padang
Bola Indonesia 7 Agustus 2016, 16:28
-
Ke Padang, Madura United Tanpa Erick Weeks
Bola Indonesia 7 Agustus 2016, 16:16
-
Madura United Layak Menang dan Puncaki Klasemen
Bola Indonesia 17 Juli 2016, 01:45
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR