
Menurut Kasubbag Humas Polrestabes Surabaya, Kompol Suparti, pasukannya akan disebar di beberapa titik. "Mode pengamanannya seperti pengamanan pertandingan sebelumnya. Sebagian mengamankan jalan untuk antisipasi kemacetan. Sebagian tetap melakukan sweeping dan pemeriksaan barang-barang bawaan penonton yang masuk stadion," katanya Jum'at (14/9).
Pemeriksaan terhadap penonton tersebut, sasarannya adalah senjata tajam, petasan, tongkat, dan botol minuman. "Termasuk barang-barang berbahaya yang ada di dalam stadion, seperti batu."
Polwan dengan satu melati di pundak ini juga menegaskan, pemeriksaan barang bawaan tersebut untuk antisipasi kericuhan di dalam stadion saat pertandingan digelar. "Sweeping juga akan dilakukan di beberapa titik, baik di luar maupun dalam stadion. Ini hanya upaya mengamankan barang berbahaya yang sudah berada di area stadion sebelum pertandingan dimulai," papar Suparti.
Selain itu, mantan Kapolsek Asemrowo dan Wonocolo ini mengimbau kepada warga, termasuk Bonekmania untuk menjaga agar tetap kondusif dan aman selama pertandingan. (adn/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabio Oliviera: Banyak Uji Coba Bagus Untuk Timnas
Tim Nasional 14 September 2012, 22:50
-
Hotel Sudah Beri Porsi Lebih Banyak Untuk Timnas Dan Vietnam
Tim Nasional 14 September 2012, 21:15
-
Manajer Timnas: Kami Adalah The Real Timnas
Tim Nasional 14 September 2012, 21:00
-
Irfan Bachdim Optimis Bisa Mempermalukan Vietnam di GBT
Tim Nasional 14 September 2012, 20:21
-
Nil Berharap Tertular Semangat Arek-arek Suroboyo
Tim Nasional 14 September 2012, 19:04
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR