Dengan berbekal membawa sebanyak 19 pemain, Macan Kemayoran bertekad meraih tiga poin dari Laskar Antasari -julukan Barito.
"Pada pertandingan pertama tersebut, saya bertekad mencuri poin. Kami optimistis, walaupun berat tapi ini tantangan. Sampai saat ini, kami sudah memburu pemain yang diinginkan. Komposisi sebagian besar pemain muda," kata pelatih Persija Jakarta, Benny Dollo.
Persija masih sangat berharap mendapatkan tambahan striker asing. Mereka tengah menunggu hasil tes kesehatan mantan penyerang Kroasia di Piala Dunia 2006, Ivan Bosnjak dan Patrick Dimbala Mawongo.
Hal tersebut, tidak lepas dari kurang puasnya Bendol terhadap aksi Mario Costas sebagai juru gedor. Karena itu, ia tengah menunggu hasil pemeriksaan kesehatan Bosnjak dan Patrick Dimbala, yang disebut-sebut bakal menggantikan peran Costas.
"Ivan dan Patrick memiliki respon yang cepat dan mereka berdua masuk dalam pilihan rekomendasi manajemen Persija. Mereka memang sudah tidak muda lagi. Tapi yang jadi keunggulan mereka adalah kaya pengalaman. Selain itu, Persija pun resmi mengikat April Hadi. Ia memiliki kemampuan bermain di berbagai posisi," pungkasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Bendol Kepincut Eks Striker Kroasia di Piala Dunia 2006
- Persebaya Matangkan Transisi Permainan
- Persebaya Siapkan Diri Hadapi Naga Mekes
- Subangkit Bantah Ada Konspirasi Dalam Pemecatan Diogo Santos
- Inilah Skuat Persela Lamongan
- Cetak Gol ke Gawang PSM, Spaso Tak Akan Selebrasi
- Bangga, OK John Ingin Antar Persebaya Juara ISL
- Laga Pembuka ISL, Sriwijaya Tanpa Lancine Kone
- Jadwal Launching Tim Persebaya Belum Jelas
- Persegres Harus Maksimalkan David Faristian
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Jakarta Masih Berburu Striker
Bola Indonesia 29 Januari 2014, 22:40
-
Jakmania: Gaya Bermain Patrick Dimbala Mirip Mario Balotelli
Bola Indonesia 29 Januari 2014, 21:11
-
Ivan Bosnjak dan Gilbert Richard Jadi Amunisi Baru Persija Jakarta
Bola Indonesia 29 Januari 2014, 20:38
-
Musim 2014, Arema Cronus Terus Rangkul Aremania
Bola Indonesia 29 Januari 2014, 20:35
-
Persija Jakarta Resmi Diperkuat Ivan Bosnjak
Bola Indonesia 29 Januari 2014, 20:32
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR