
"Saya pastikan tidak dipungut biaya," ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho.
"Kami ingin membangun industri olahraga profesional yang transparan dan bermartabat," imbuhnya.
Lebih lanjut, Heru memaparkan bahwa pengurusan gratis ini bukan barang anyar. Hal ini sudah lama diterapkan BOPI untuk permohonan rekomendasi pertarungan tinju, tarung bebas, golf, dan sejumlah kegiatan olahraga profesional lain.
Sementara itu, Heru mengatakan, semisal kelak ada aturan tarif untuk pengurusan rekomendasi,hal itu akan ditetapkan secara resmi melalui keputusan menteri.
BOPI, saat ini, juga tengah menyiapkan mekanisme untuk mempermudah pengajuan permohonan rekomendasi. Salah satunya dengan metode daring.
"Jadi, pemohon nanti cukup memasukkan proposal dan dokumen-dokumennya melalui situs resmi BOPI. Saat ini kami sedang siapkan aplikasinya sambil membenahi website resmi BOPI sendiri. Mudah-mudahan secepatnya bisa terealisasi," tandas Heru. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Indonesia Bakal Gugat Ulang Arema Cronus
Bola Indonesia 5 Maret 2015, 22:50
-
Djohar Arifin Dukung Bali Jadi Bagian Terpenting Sepakbola
Bola Indonesia 5 Maret 2015, 21:44
-
PBR Masih Tunggak Tiga Bulan Gaji?
Bola Indonesia 5 Maret 2015, 21:39
-
'Hakim Pengadilan Niaga Minta Bukti Adanya PT Arema Cronus'
Bola Indonesia 5 Maret 2015, 21:32
-
Komite Ad-Hoc Sinergis Targetkan PSSI Jadi Winning Organization
Bola Indonesia 5 Maret 2015, 21:20
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55





















KOMENTAR