Pemain muda asli Pasuruan yang akrab disapa Fatchoy ini, tak akan diboyong ke Balikpapan karena hukuman akumulasi kartu kuning. "Fatchoy sudah dapat tiga kartu. Waktu lawan Arema, Sriwijaya dan Persib Bandung kemarin," ucap Ibnu Grahan, Rabu (15/6) siang.
Kehilangan Fatchoy tak membuat Ibnu risau dan gusar. Sebab, dia sudah memiliki pemain pengganti yang kualitasnya tak kalah bagusnya, Dany Saputra. Dany sudah bermain selama 10 menit di laga lawan Persib.
"Dany sudah fit setelah setahun istirahat karena cedera. Sekarang dia sudah siap bermain kembali. Bukan tidak mungkin, Dany akan kami turunkan sebagai starter di pertandingan lawan Balikpapan," imbuh Ibnu.
"Saya rasa kami memiliki kedalaman skuat yang baik. Kualitas Dany sama bagusnya dengan Fatchoy. Dany pasti ingin membuktikan diri setelah mengalami cedera panjang," tutupnya.( (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gonzales Jadi Motivator Penggawa Arema Cronus
Bola Indonesia 15 Juni 2016, 23:45
-
Arema Cronus Panasi Mesin Jelang Jamu Persija Jakarta
Bola Indonesia 15 Juni 2016, 21:00
-
Persija Waspadai Semua Lini Permainan Arema Cronus
Bola Indonesia 15 Juni 2016, 20:23
-
Persib Ingatkan Bobotoh Tak Anarkis di GBLA
Bola Indonesia 15 Juni 2016, 20:07
-
Semen Padang Panggil Dua Pemain ke Kandang Barito Putera
Bola Indonesia 15 Juni 2016, 20:04
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR