Rencana ini diungkapkan oleh manajer Gresik United, Bagoes Cahyo Juwono. Bagoes menuturkan bahwa pihaknya sedang berburu pelatih baru sembari menunggu kepastian terkait kompetisi di musim depan.
"Sambil menunggu evaluasi tim secara keseluruhan, kami juga mulai mencari-cari beberapa nama pelatih yang akan menangani Gresik United musim depan," ungkap Bagoes. Sayangnya Bagoes enggan menyebut siapa saja pelatih yang diincar.
Laskar Joko Samudro membutuhkan pelatih yang berkualitas untuk mengangkat prestasi tim. Pada kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2014, Gresik United hanya finis di posisi kesembilan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jacksen Optimis Boaz dan Bio Paulin Lekas Pulih
Bola Indonesia 11 September 2014, 20:24
-
Eks Persebaya 1927 Kembali Tagih Gaji
Bola Indonesia 11 September 2014, 20:05
-
Mantan Persebaya 1927 Reuni di Karanggayam
Bola Indonesia 11 September 2014, 19:37
-
Di Tengah TC, Penggawa Semen Padang Latih Siswa SSB
Bola Indonesia 11 September 2014, 19:35
-
Stamina Penggawa Semen Padang Ditempa di Ngarai Sianok
Bola Indonesia 11 September 2014, 18:55
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR