
Di depan, Aris Alfiansyah akan menjadi pengganti Soler. Sementara untuk lini tengah, posisi Mario Karlovic yang biasanya digantikan Rendi Irwan, kali ini juga harus berubah. Ibnu memberikan kepercayaan kepada Han Jiho untuk menjalankan debut starter pertamanya bersama tim berjuluk Green Force itu.
Sedangkan di lini belakang, Trias Budi Susanto akan menempati posisi Mat Halil. Sang kapten akan kembali ke posisi bek aslinya karena Yusuf Hamzah absen. Untuk pengganti Fasta, seperti yang pernah diutarakan Ibnu sebelumnya, Jefri Prasetya lah yang mengisi posisinya.
Dari kubu Persija, tak ada perubahan berarti dalam daftar susunan pemain mereka. San San yang baru saja mencetak hat trick pada laga terakhirnya, kembali dipercaya di lini depan skuad asuhan Untung Sugiarto yang tak memiliki legiun asing tersebut.
Inilah susunan pemain kedua tim pada laga yang berlangsung di Stadion Sasana Krida AAU Yogyakarta ini.
Persija: Burhan (GK), Ferdy Nose (C), Martinu, Basid, Septa, Rinto Ali, Ari Wijaya, Rusdy Malawat, Edy; San San, Cornelis Gedy.
Persebaya: Dimas Galih (GK); Mat Halil (C), Goran Gancev, Jefri Prasetya, Trias Budi; Jusmadi, Taufiq, Han Jiho; Fery Ariawan, Andik Vermansyah, Aris Alfiansyah. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Imran: Arema Coba Perlambat Tempo Permainan
Bola Indonesia 7 Juli 2013, 19:10
-
Jadi Lumbung Gol PSM, Arema Mengaku Kelelahan
Bola Indonesia 7 Juli 2013, 18:45
-
Persija: Kami Kecolongan Gol Persebaya
Bola Indonesia 7 Juli 2013, 18:20
-
Ibnu: Persebaya Terlalu Ingin Cetak Gol Indah
Bola Indonesia 7 Juli 2013, 17:56
-
Review IPL: Debut Starter Han Jiho Menangkan Persebaya
Bola Indonesia 7 Juli 2013, 17:49
LATEST UPDATE
-
Raheem Sterling Negosiasi dengan 7 Klub Liga Champions Setelah Berpisah dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:42
-
MU Segera Lepas Gelandang Ini Sebelum Bursa Transfer Januari Ditutup
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:31
-
2 Alasan Ini Buat Manchester United Tidak Kejar Cole Palmer dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 10:22
-
Ketika Jose Mourinho Ejek Bek Real Madrid di Lorong Ruang Ganti
Liga Champions 30 Januari 2026, 09:47
-
Kisah Antony, Dari 'Badut' di MU, Jadi Juruselamat di Real Betis
Liga Eropa UEFA 30 Januari 2026, 09:44
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2026
Otomotif 30 Januari 2026, 09:44
-
Daftar Lengkap Pembalap Formula 1 2026
Otomotif 30 Januari 2026, 09:44
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 30 Januari 2026
Voli 30 Januari 2026, 09:36
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 30 Januari 2026, 09:26
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 30 Januari 2026, 09:26
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Keempat di Gresik, 29 Januari-1 Februari 2026
Voli 30 Januari 2026, 09:23
-
Juventus Gigit Jari, Tottenham Blokir Kepulangan Randal Kolo Muani
Liga Inggris 30 Januari 2026, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04

























KOMENTAR