Dalam pertandingan uji coba yang akan dilangsungkan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) tersebut, Persebaya menyertakan tiga penggawanya untuk bergabung dalam 18 pemain terbaik dari kompetisi Indonesia Super League (ISL).
Ketiga pemain itu adalah, Alfin Tuasalamony, Manahati Lestusen dan striker Emmanuel Kenmogne. "Karena kami juga terganggu lagi karena tiga pemain ikut lawan Juventus. Itu juga satu kendala buat saya," ungkap Rahmad.
Mantan pelatih Arema Cronus dan persija Jakarta ini memang patut risau. Sebab Alfin, Manahati dan Pacho Kenmogne adalah pilar utama di timnya. Ketiga pemain ini adalah pilihan utama di lini belakang, tengah dan depan.
Di tambah lagi, pada Sabtu (9/8) sore, Persebaya sudah harus bertolak ke Yogyakarta untuk menghadapi Persiram Raja Ampat. Itu artinya, ketiga pemain yang dipanggil untuk skuat ISL Stars hanya memiliki waktu dua hari untuk beristirahat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marotta Konfirmasi Juventus Masih Butuh Striker
Liga Italia 25 Juli 2014, 23:04 -
Juventus Resmi Dapatkan Pereyra
Liga Italia 25 Juli 2014, 21:20 -
Di Natale: Pereyra Akan Jadi Bintang Baru Juventus
Liga Italia 25 Juli 2014, 19:50 -
Demi Bayern, Lewandowski Tolak Trio Raksasa Serie A
Liga Champions 25 Juli 2014, 15:22 -
Persebaya Berat Hati Lepas Pemain ke ISL Stars
Bola Indonesia 25 Juli 2014, 13:55
LATEST UPDATE
-
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Villarreal - Nonton La Liga di Vidio
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:00 -
Lukai Sang Mantan, Declan Rice Jadi Man of the Match Arsenal vs West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:45 -
Prediksi Lille vs PSG 6 Oktober 2025
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2025, 23:39 -
Prediksi Juventus vs AC Milan 6 Oktober 2025
Liga Italia 4 Oktober 2025, 23:36 -
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR