"Kita bisa bermain dengan skuat terbaik, kecuali Boaz. Dia dipastikan absen pada pertandingan besok," ujar Jacksen F Tiago, Pelatih Persipura, pada Bola.net.
"Cederanya kemarin masih belum pulih. Jadi, dia dipastikan tidak bakal fit untuk pertandingan besok," sambungnya.
Persipura bakal meladeni tantangan Perseru Serui dalam laga lanjutan Indonesia Super League 2014 ini. Pertandingan ini bakal dihelat di Stadion Mandala Jayapura, Kamis (04/06).
Sebelumnya, Boaz mengalami cedera kala membela Persipura menantang PSM Makassar, beberapa hari lalu. Pada pertandingan yang berkesudahan 0-0 tersebut, penyerang berusia 28 tahun ini harus ditarik keluar karena mengalami cedera.
Bagi Jacksen, kehilangan Boaz pada laga ini tak sampai membuat risau. Pasalnya, di lini depan, Pelatih asal Brazil ini memiliki banyak stok, salah satunya Titus Bonai.
"Kita lihat saja besok. Yang paling siap, itu yang kita turunkan," tandas Jacksen.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview ISL: Persik vs Persijap, Jauhi Zona Degradasi
Bola Indonesia 3 Juni 2014, 21:25
-
Sambut Piala Dunia, The Maczman Gelar Karnaval Sepakbola
Bolatainment 3 Juni 2014, 20:17
-
Tim Muda PSM Makassar Tersisih dari ISL U-21
Bola Indonesia 3 Juni 2014, 20:14
-
Gelandang Guinea Seleksi di PSM Makassar
Bola Indonesia 3 Juni 2014, 18:34
-
Jacksen Tiago Tak Risaukan Cedera Boaz Solossa
Bola Indonesia 3 Juni 2014, 18:18
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR