Persita bakal menjamu Semen Padang pada laga lanjutan Indonesia Super League 2014. Laga ini bakal dihelat di Stadion Singaperbangsa, Karawang.
"Kami siap untuk menghadapi Semen Padang. Persiapan kami juga telah berjalan lancar," ujar Pelatih Persita, Fabio Oliveira, pada Bola.net.
"Kami tetap mematok target tiga poin pada laga ini," sambungnya.
Pada pertemuan pertama kedua tim musim ini, Persita sukses mempermalukan Semen Padang di Stadion Haji Agus Salim, Padang. Dalam laga yang dihelat 9 Maret 2014 silam, gol semata wayang Kenji Adachihara membuat Persita membawa poin penuh dari kandang Semen Padang.
Sementara itu, jelang pertemuan kedua mereka, Persita tak melakukan persiapan khusus. Hal ini diungkapkan Fabio.
"Tak ada persiapan khusus. Kami hanya melakukan persiapan sebaik mungkin seperti biasanya," tandas Fabio. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 7 Juni 2014, 17:40

-
Nzekou Ingin Permalukan Persebaya
Bola Indonesia 7 Juni 2014, 17:17
-
Persiba Target Curi Satu Angka di Surabaya
Bola Indonesia 7 Juni 2014, 16:41
-
Persebaya Antisipasi Serangan Balik Persiba
Bola Indonesia 7 Juni 2014, 12:50
-
Persebaya Ingin Jaga Konsistensi
Bola Indonesia 7 Juni 2014, 12:21
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR