
Bola.net - - Puluhan ribu Bobotoh memeriahkan laga pembuka Grup A Piala Presiden 2019 antara Persib Bandung vs Tira Persikabo, Sabtu (2/3) sore WIB. Pertandingan di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung tersebut dimenangkan Tira Persikabo dengan skor tipis 2-1.
Beragam yel-yel dan spanduk bernada dukungan kepada Persib terus menggema. Suasana itu membuat eks pemain Persib, Nova Arianto merinding dan teringat masa-masa membela Maung Bandung.
"Antusiasnya masih sama, tidak jauh berbeda. Cuma yang beda sekarang saya lihat bobotoh lebih kreatif dan banyak koreo yang bagus-bagus. Itu bedanya," ujar Nova kepada Bola.com.
Melihat suasana Stadion Jalak Harupat, Nova mengingat banyak kenangan. "Yang belum pernah saya rasakan saat di Persib itu Stadion GBLA," cetus Nova tersenyum.
Bagi Vava sapaan akrab Nova, Persib selalu dikenang. Apalagi masih ada rekannya, Hariono, yang saat ini menjadi kapten.
"Ya, banyak kenangan di Persib. Apalagi masih ada Hariono dan sekarang pelatihnya Miljan Radovic. Saya dan Hariono tiga tahun di Persib, kalau dengan Radovic hanya satu tahun. Waktu itu pelatihnya Jaya Hartono kemudian Daniel Rukito," kata Nova.
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Piala Presiden 2019: Persib Bandung 1-2 Tira Persikabo
Bola Indonesia 2 Maret 2019, 20:50
-
Persib vs Tira Persikabo: Bukti Dominasi Tanpa Taji Tak Berarti
Bola Indonesia 2 Maret 2019, 20:40
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR