
Bola.net - Persija Jakarta akan menjamu Semen Padang pada laga tunda pekan ke-10 Shopee Liga 1 2019, Rabu (16/10/2019). Pertandingan ini akan disiarkan secara langsung di Indosiar dan live streaming eksklusif di Vidio.
Persija saat ini berada di peringkat 14 dengan perolehan 20 poin dari 19 pertandingan (M4 S8 K7). Sementara itu, Semen Padang menempati posisi terbawah dengan 19 poin dari 21 laga (M4 S7 K10).
Laga ini bakal menjadi panggung perdana Edson Tavares sebagai pelatih Macan Kemayoran. Pria asal Brasil itu dituntut memberikan kemenangan untuk mencegah Persija terjebak di zona merah.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Persija Jakarta vs Semen Padang bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming

Persija Jakarta vs Semen Padang
- Stadion: Patriot Candrabhaga, Bekasi
- Hari: Rabu, 16 Oktober 2019
- Jam kick-off: 15.30 WIB
- Live: Indosiar
- Live streaming: Vidio Premier [Live streaming pada tautan berikut ini]
Bolaneters dapat menyaksikan live streaming eksklusif pertandingan Persija Jakarta vs Semen Padang di Vidio Premier dengan berlangganan di link berikut ini.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Prediksi Persija Jakarta vs Semen Padang 16 Oktober 2019
- Edson Tavares Akui Persija Bermasalah saat Ditinggalkan Pemain ke Timnas Indonesia
- Edson Tavares Terinspirasi Barack Obama untuk Buktikan Diri di Persija
- Semen Padang Berambisi Membuat Persija Kepayahan
- Main di Kandang, Persija Termotivasi Kalahkan Semen Padang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alasan Tavares Memainkan Dua Pemain Timnas Indonesia Saat Kalah dari Semen Padang
Bola Indonesia 16 Oktober 2019, 23:54
-
Gelandang Persija Sedih Ditumbangkan Semen Padang
Bola Indonesia 16 Oktober 2019, 22:59
-
Edson Tavares Sebut Persija Tampil Baik Meski Kalah dari Semen Padang
Bola Indonesia 16 Oktober 2019, 22:38
-
Ini Kunci Semen Padang Sukses Kalahkan Persija
Bola Indonesia 16 Oktober 2019, 21:16
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persija Jakarta 1-2 Semen Padang
Open Play 16 Oktober 2019, 19:20
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR