
Bola.net - Arema FC akan kembali melakoni pertandingan lanjutan Shopee Liga 1 2019 pada hari Minggu (1/12/2019) di markas kebanggaanya, Stadion Kanjuruhan. Kali ini, mereka bakalan menjamu klub papan bawah, Kalteng Putra.
Asa tim berjuluk Singo Edan tersebut untuk menghuni posisi papan atas, bahkan runner-up, masih terjaga sampai saat ini. Seperti yang diketahui, mereka sedang bertengger di posisi enam dengan raihan 42 poin.
Dengan lima pertandingan sisa, tim besutan Milomir Seslija tersebut masih mungkin menyalip Borneo FC yang sedang menduduki peringkat kedua. Dengan syarat, mereka wajib mengalahkan Kalteng Putra pada laga sore nanti.
Bukan hanya Arema yang membutuhkan kemenangan, tapi Kalteng Putra juga sama. Tambahan tiga poin dari laga kali ini bisa membuat mereka keluar dari zona degradasi.
Sampai sekarang, mereka masih berada di peringkat ke-17 dengan raihan 29 poin. Mereka berselisih dua poin saja dari Persela Lamongan yang sementara menempati peringkat ke-15.
Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Arema FC vs Kalteng Putra bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Bali United vs Persib Bandung
Stadion: Kapten I Wayan Dipta, Gianyar
Hari: Kamis, 28 November 2019
Jam kick-off: 20.45 WIB
Live: Indosiar
Live streaming: Vidio Premier [Live streaming pada tautan berikut ini]
Bolaneters dapat menyaksikan live streaming eksklusif pertandingan Bali United vs Persib Bandung di Vidio Premier dengan berlangganan di link berikut ini.
Baca Juga:
- Prediksi Arema FC vs Kalteng Putra 1 Desember 2019
- Jadwal Pertandingan dan Siaran Langsung Shopee Liga 1, Minggu 1 Desember 2019
- Tiga Pertandingan Tanpa Kemenangan, Mental Penggawa Arema Disebut Tak Terpengaruh
- Ricky Kayame Siap Bawa Arema Kalahkan Kalteng Putra
- Ini Cedera yang Membuat Hamka Hamzah Harus Absen pada Laga Kontra Kalteng Putra
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditahan Imbang Kalteng Putra, Arema Larut Dalam Kekecewaan
Bola Indonesia 1 Desember 2019, 23:52
-
Curi Satu Poin di Kandang Arema, Kalteng Putra Bersyukur
Bola Indonesia 1 Desember 2019, 23:45
-
Dirigen Legendaris Arema Kembali ke Tribune
Bola Indonesia 1 Desember 2019, 23:23
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 1-1 Kalteng Putra FC
Open Play 1 Desember 2019, 21:39
-
Hasil Pertandingan Arema FC vs Kalteng Putra FC: Skor 1-1
Bola Indonesia 1 Desember 2019, 17:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR