
Direktur Utama PT Mitra Muda Inti Belian (PT MMIB) selaku pengelola Persebaya, Diar Kusuma Putra, menerangkan jika kini berupaya keras mendatangkan pemain naturalisasi Indonesia, Greg Nwokolo.
"Dengan Pacho, kami sudah resmi deal. Pacho dikontrak selama satu musim dengan nilai kontrak di atas Rp1 miliar. Karena itu, kami juga menginginkan Greg Nwokolo. Sejauh ini, prosesnya sudah mencapai 90 persen," terang Diar.
Dilanjutkannya, penandatanganan Pacho dengan manajemen Bajul Ijo- julukan Persebaya Surabaya- dilakukan, Selasa (10/12).
Namun, rencana untuk mendapatkan bek Daniel Monchare masih terkendala masalah administrasi. Kini, Persebaya masih menunggu kedatangan Monchare yang masih mengurus administrasi di Kedutaan Nigeria.
Alhasil, skuad Bajul ijo kini berjumlah sebanyak 21 pemain, termasuk empat punggawa tim nasional Indonesia U-23 yang tengah berlaga di SEA Games 2013 Myanmar. Masing-msing yakni, Fandi Eko Utomo, Manahati Lestussen, Dedi Kusnandar dan Alfin Tuasalamony.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suporter PSM Minta Ban Kapten Tim Dikembalikan ke Syamsul
Bola Indonesia 12 Desember 2013, 21:30
-
PSSI Ungkapkan Adanya Rencana Pertemuan Dengan FIFA
Bola Indonesia 12 Desember 2013, 21:12
-
APPI: Klub Kesulitan Keuangan Jangan Paksakan Diri
Bola Indonesia 12 Desember 2013, 21:09
-
Tak Lolos Verifikasi, Persepar Coba Berbaik Sangka Pada PSSI
Bola Indonesia 12 Desember 2013, 20:47
-
Ponaryo Astaman Jadi Kapten PSM Makassar
Bola Indonesia 12 Desember 2013, 20:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR