Pelatih Persegres Gresik United, Agus Yuwono, mengungkapkan jika hal tersebut lantaran para pemain belum apik dalam melakukan koordinasi.
Sehingga, pertahanan Laskar Joko Samudro begitu mudah ditembus lawan. Hal tersebut, tergambar jelas dalam pertandingan yang dilakoni Laskar Joko Samudro di ajang Inter Island Cup (IIC) 2014.
"Tim ini diisi 70 persen muka baru. Lemahnya pertahanan kami, karena lambatnya transisi dari menyerang ke bertahan. Selain itu, bertahan maupun menyerang seharusnya bukan hanya tugas pemain belakang dan penyerang. Pemahaman inilah yang sepertinya harus diperbaiki," tutur Agus.
"Kami belum memiliki bek kanan yang tangguh, bisa bertahan dengan baik dan membantu serangan. Kami masih butuh bek kanan yang mumpuni. Kalau bisa, memiliki jam terbang tinggi. Karena itu, bila perlu pemain eks tim nasional," tuntasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Evaluasi Tim Usai Kegagalan di Inter Island Cup
Bola Indonesia 16 Januari 2014, 21:29
-
Gagal di Inter Island Cup, Semen Padang Gelar Evaluasi
Bola Indonesia 16 Januari 2014, 20:23
-
Persiba Balikpapan Klaim Dapatkan Irfan Bachdim
Bola Indonesia 16 Januari 2014, 19:54
-
PSM Makassar Datangkan Ahli Untuk Pengecekan Rumput Stadion
Bola Indonesia 16 Januari 2014, 19:03
-
Philips Siap Terangi Stadion Gelora Mandiri Parepare
Bola Indonesia 16 Januari 2014, 18:56
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR