Menurut pengakuan asisten pelatih Persela Lamongan, Didik Ludiyanto, kekalahan atas Persepam MU, 5 Juni lalu, seolah membuka mata sekaligus menyadarkan tim pelatih akan kekurangan tim biru langit.
"Kelemahan kami masih sama, yakni aspek komunikasi dan konsentrasi dalam pertandingan," terang mantan caretaker Persela ini. Didik mengakui, dua aspek ini terjadi hampir di semua lini. "Sehingga pembenahan kami lakukan menyeluruh," imbuh Didik.
Persela cukup beruntung karena memiliki waktu sangat panjang untuk memperbaiki diri. Agenda politik Pemilihan Presiden (Pilpres), Piala Dunia dan Bulan Ramadan membuat kompetisi Indonesia Super League (ISL) diliburkan.
PT Liga Indonesia (LI) selaku regulator memutuskan untuk menggulirkan kembali kompetisi kasta tertinggi di Indonesia tersebut pada awal Agustus mendatang. "Jadi, kami memiliki banyak waktu untuk melakukan pembenahan," terang Didik. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Libur Panjang, Persela Evaluasi Tim
- Pilar Utama Persebaya Cedera Lagi
- Persebaya Liburkan Pemain Sepekan
- Tiga Bulan Tak Digaji, Pemain Rusia Ini Jualan Jus di Solo
- Inilah Rahasia Kesuksesan Sriwijaya FC Kalahkan Persija
- Lancine Kone Senang Bisa Kembali Cetak Gol
- Persija Akui Sulit Kembangkan Permainan di Jakabaring
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM Resmi Rekrut Fassawa Camara dan Iqbal Samad
Bola Indonesia 9 Juni 2014, 18:56 -
PSM Makassar Coret Lima Pemain
Bola Indonesia 9 Juni 2014, 18:53 -
Libur Panjang, Jacksen Tiago Mudik ke Brasil
Bola Indonesia 9 Juni 2014, 18:39 -
Libur Panjang, Penggawa PBR Dapat Pekerjaan Rumah
Bola Indonesia 9 Juni 2014, 18:36 -
Arema Gagal Tambah Pemain, Joko Susilo Tak Masalah
Bola Indonesia 9 Juni 2014, 16:59
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR