Mutiara Hitam dikhawatirkan tampil dalam kondisi tidak maksimal. Itu akibat padatnya jadwal kompetisi. Menurunnya stamina Boaz Solossa cs diungkapkan langsung pelatih Persipura, Jacksen F Tiago.
"Kami tidak dalam kondisi bagus. Dalam 35 hari, Persipura harus menjalani tujuh pertandingan, yakni melawan New Radiant, Churchill Brothers, Persebaya Surabaya, PSM Makassar, Home United, Persiram Raja Ampat dan Persiba Bantul," ungkapnya.
"Meski kondisi pemain lumayan, tapi kami dalam keadaan lelah. Kami tidak punya waktu istirahat. Begitu Tiba di Papua pada 4 Mei (setelah lawan Persiba Bantul), kemudian kami harus main lagi tanggal 8 Mei," sambung Jacksen
Pada laga lawan Persiba tersebut, Mutiara Hitam mampu meraih kemenangan dengan skor 2-5, pada 2 Mei lalu. Usai laga tersebut, Jacksen menerangkan, skuatnya melakukan perjalanan panjang untuk sampai ke Papua.
"Perjalanan dari Yogyakarta ke Jakarta. Kemudian, ke Papua butuh waktu 17 jam untuk pemain sampai ke rumahnya masing-masing. Kami tetap berharap bisa meraih hasil maksimal. Sebab, supaya bisa tetap menjaga posisi di empat besar," tuntasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Penggawa Persebaya Gabung Persela
- Persebaya Lepas Agu Casmir dan Julio Cesar
- Semen Padang Akan Tambah Pemain Baru
- Pusam Waspadai Kebangkitan Persiba Balikpapan
- Pemain PSM Jenguk Kaharuddin
- Tanpa Bustomi dan Gonzales, Arema Tetap Optimistis
- Gresik United Akui Arema Lebih Superior
- Gresik United Timpang, Arema Cronus Tetap Waspada
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 8 Mei 2014, 23:21

-
Suharno: Arema Lebih Bagus Dari Gresik United
Bola Indonesia 8 Mei 2014, 23:01
-
Semen Padang Rekrut Dua Pemain Baru
Bola Indonesia 8 Mei 2014, 22:21
-
Review ISL: Samsul Arif Bawa Arema Bekuk Gresik United
Bola Indonesia 8 Mei 2014, 21:00
-
Persebaya Ternyata Masih Idamkan Pemain Liberia
Bola Indonesia 8 Mei 2014, 18:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR