"Kapten Arema musim depan bisa berubah. Tapi, bisa juga tetap," ujar Asisten Pelatih Arema, Joko Susilo.
"Kita lihat saja nanti," sambungnya.
Menurut Gethuk, sapaan karib Joko Susilo, memilih kapten tim bukanlah prioritas terpenting bagi mereka saat ini. Pasalnya, Bustomi -sebagai kapten musim lalu- masih ada di skuat Arema.
"Nanti pelan-pelan akan kita bentuk lagi. Biasanya, sebelum kompetisi mulai, kita diskusi untuk menentukan siapa kapten musim depan," sambungnya.
Musim ini, Arema memiliki beberapa sosok yang layak menjadi kapten tim. Selain Ahmad Bustomi, ada pula sosok Fabiano Beltrame, Juan Revi, Kurnia Meiga dan Victor Igbonefo yang juga memiliki leadership bagus.
Sementara itu, penentuan kapten tim Arema Cronus sebelumnya direncanakan bakal dilakukan pada saat mereka menggelar pemusatan latihan beberapa waktu lalu. Namun, agenda ini batal karena harus menunggu kehadiran CEO Arema Cronus, Iwan Budianto. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PT LI Sebut Persija Bebas Dari Lilitan Utang
Bola Indonesia 16 Januari 2015, 21:46
-
Persebaya Tak Ingin Sekadar Numpang Lewat
Bola Indonesia 16 Januari 2015, 21:29
-
David Bala Berpeluang Main Lawan Semen Padang
Bola Indonesia 16 Januari 2015, 21:27
-
Pengalaman Jadi Alasan Utama Mitra Kukar Rekrut Jorge Gotor
Bola Indonesia 16 Januari 2015, 21:19
-
Evan Dimas Baru Tiba di Padang
Bola Indonesia 16 Januari 2015, 21:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR