Pada babak pertama Persebaya bermain di bawah performa terbaik. Mereka bahkan terpancing tempo permainan lawan. "Hari ini lawan mencoba untuk menurunkan tempo main. Mereka pakai formasi 5-1-3-1. Ketika defence berubah jadi 5-3-1-1," jelas Rahmad kepada wartawan usai pertandingan.
Untuk menembus rapatnya pertahanan Persepam, Rahmad meminta pasukannya tak menusuk dari tengah. Greg Nwokolo dan kawan-kawan diinstruksikan untuk bermain dengan cara memanfaatkan lebar lapangan.
"Beberapa kali mencoba melakukan wing play dan itu sukses. Ketika crossing bola atas, kami memang kalah. Tapi crossing bola bawah sering sukses," lanjut eks pelatih Arema Cronus dan Persija Jakarta ini.
Dalam pertandingan ini, Persebaya membuka skor melalui penalti Emmanuel Kenmogne menit ke-20. Kapten Greg Nwokolo memborong dua gol pada menit ke-79 dan 88. Sedangkan gol tunggal Persepam dicetak Diego Marcelo Zarza pada menit ke-30. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giman Nurjaman Gantikan Fabio Sebagai Pelatih Persita
Bola Indonesia 29 Agustus 2014, 21:46 -
Pertemuan Manajemen Persebaya dan Pemain di Agis Batal
Bola Indonesia 29 Agustus 2014, 20:49 -
Manajemen Persita Akui Terlambat Bayar Gaji Pemain
Bola Indonesia 29 Agustus 2014, 20:40 -
Gara-gara Curhat di Twitter, Persita Pecat Fabio Oliveira
Bola Indonesia 29 Agustus 2014, 20:22 -
Persita Limbung, Persik Kediri Tak Acuh
Bola Indonesia 29 Agustus 2014, 18:23
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR