"Tiga kali uji coba sudah bagus. Tapi kalau ada uji coba tambahan lagi, tidak masalah dan bagus. Tim akan recovery sebelum diliburkan 25 Juli nanti. Kini, kami akan melakukan conditioning (menjaga kondisi)," ujar Suharno.
Di laga uji coba terakhir, Sabtu (19/7) kemarin, Singo Edan berhasil menghajar tamunya, Pusamania Borneo FC dengan tiga gol tanpa balas. Dua gol Arif Suyono serta sebiji gol milik I Gede Sukadana mewarnai laga tersebut.
Suharno mengaku terkesan dengan permainan anak asuhnya pada uji coba terakhir tersebut. Sekalipun dicap belum sempurna, Arif Suyono dan kawan-kawan dinilai bermain sesuai instruksi.
"Meski sempat kesulitan mencetak gol lebih dari satu di babak pertama, tapi kami menilai semua pemain sudah tampil maksimal. Terutama Arif Suyono. Kami berharap Arif dapat menjaga performa terbaiknya," tegas Suharno.
Dalam lanjutan kompetisi ISL, Singo Edan akan menjalani dua laga. Yakni, ke markas Barito Putera pada 9 Agustus dan menjamu Persita Tangerang 18 Agustus.
Klub kebanggaan Aremania tersebut, kini menempati peringkat pertama di klasemen sementara Indonesia Super League (ISL) musim ini. Dari 15 kali tampil, Singo Edan mengumpulkan poin 35. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
ISL All Star Siap Beri Kejutan Kepada Juventus
Bola Indonesia 21 Juli 2014, 23:14
-
Rahmad Darmawan Modifikasi Pola Persebaya
Bola Indonesia 21 Juli 2014, 22:26
-
Inilah Skuat ISL All Stars Melawan Juventus
Bola Indonesia 21 Juli 2014, 22:24
-
Indonesia Diharapkan Dapat Manfaat Dari Laga Lawan Juventus
Bola Indonesia 21 Juli 2014, 22:04
-
Libur, Penggawa Arema Tetap Diberi Pekerjaan Rumah
Bola Indonesia 21 Juli 2014, 21:52
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR