Jenderal lapangan suporter The Macz Man, Andi Syam Paswah, mengatakan bahwa Sadikin pernah mengungkapkan ingin membawa PSM lebih bagus, akan membangun stadion bertaraf internasional untuk PSM, berusaha agar gaji pemain tidak tertunggak, dan lainnya.
"Dulu saat mendengar itu, kami menganggap Pak Sadikin sebagai Dewa penyelamat PSM. Tapi sekarang, setelah musim hampir berakhir, tidak ada komitmennya yang terlihat," kata Coklat, sapaan Andi Syam Paswah.
"Bukannya PSM lebih bagus, sekarang tim kebanggaan kami ini terpuruk bahkan nyaris degradasi. Gaji pemain tertunggak dan stadion yang diceritakan tidak terlihat. Malah pemain sepertinya menjauh dari suporter karena ada tekanan," lanjutnya.
Karena itu, Coklat bersama suporter lainya berharap Sadikin tidak lupa pada komitmennya.
Sebelumnya, di hadapan suporter, Sadikin mengatakan bahwa pihaknya tetap berjuang untuk memberikan yang terbaik bagi tim Ayam Jantan dari Timur. Soal gaji yang tertunggak, sadikin sudah menjelaskan bahwa tim memang mengalami krisis finansial akibat tidak adanya pemasukan.
Mengenai stadion yang dijanjikan, manajemen PSM ingin merenovasi Stadion Andi Mattalatta. Namun, hal itu terhambat akibat tidak ada kesepakatan dengan pengelola stadion, YOSS. Akibatnya, PSM harus numpang homebase di GBT Surabaya.
"Tapi, pihak YOSS tidak mau melepas pengelolaan. Saya siap keluar uang agar PSM bisa main di Makassar," katanya. (nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Uji Coba, Arema Hajar Pusamania Borneo FC
Bola Indonesia 19 Juli 2014, 22:42
-
Persija Ingin Lari Dari Bayangan Sriwijaya FC dan PBR
Bola Indonesia 19 Juli 2014, 21:47
-
Roy Suryo Doakan Persija Miliki Stadion Internasional
Bola Indonesia 19 Juli 2014, 20:05
-
Jaga Atmosfer Pertandingan, Persija Tetap Latihan
Bola Indonesia 19 Juli 2014, 15:40
-
Format ISL Dua Wilayah, Jumlah Penonton Berkurang
Bola Indonesia 19 Juli 2014, 14:16
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR