Nama Ighalo sendiri memang gencar dihubungkan dengan Setan Merah musim lalu. Ia dianggap bisa menjadi solusi dari mampetnya keran gol setan merah selama di bawah asuhan Louis van Gaal.
Agen Ighalo sendiri membenarkan bahwa Setan Merah sempat melakukan pendekatan kepada kliennya kendati tawaran mereka ditolak mentah-mentah oleh Watford. "Selama dua tahun terakhir, Odion telah bermain dengan baik di mana ia sudah mencetak 36 gol dalam jangka waktu itu" beber Emefie Aneke kepada Radio Marte.
"Pada bulan Januari kemarin ia sebenarnya ingin pergi, namun itu sangat sulit. Watford dan Keluarga Pozzo [Pemilik Watford] punya hubungan yang baik dengan namun sangat sulit menjualnya pada bursa transfer musim dingin"
"Musim panas kemarin ia diinginkan oleh Chelsea dan Manchester United, namun Watford tidak pernah mau membuka diskusi dengan keduanya. Dalam dunia sepakbola apapun bisa terjadi, jadi mari kita lihat apa yang akan terjadi nanti" tandas sang agen.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Minta Semua Orang Respek Pada Dirinya
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 23:43
-
Pedro: Mungkin Kekalahan Ini Berat untuk Mourinho
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 23:12
-
Pedro Bela Conte dan Sebut Reaksi Mourinho Berlebihan
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 22:55
-
Terry Siap Diturunkan Lawan West Ham
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 21:09
-
Arsenal dan Chelsea Berebut Jasa Gelandang Sevilla
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 18:16
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR