Selama ini, Mancheter United memang santer diberitakan sedang memburu pemain Hoffenheim tersebut. Dana tak kurang dari 30 juta poundsterling sengaja disiapkan untuk memboyong pemain 23 tahun tersebut.
Kemungkinan hijrahnya Firmino ke MU mulai terbuka setelah sang agen, Roger Witmann mengatakan bahwa sang pemain akan pindah ke Inggris. "Saya hanya bisa katakan bahwa klien saya akan pindah ke Inggris" ucapnya seperti dilansir insidefutbol.
Bersama Hoffenheim, musim lalu Firmino sukses mengoleksi 10 gol dan 12 assist dari total 36 pertandingan. Capaian ini sukses mengantarkanya terpilih sebagai salah satu pemain di timnas Brazil untuk Copa Amerika 2015.
Hanya saja jika memilih untuk hijrah ke MU, Firmino akan bersaing dengan beberapa pemain bintang lain yang memiliki posisi sama denganya yaitu Angel Di Maria, Juan Mata dan pemain yang baru didatangkan Memphis Depay. [initial]
(isd/sad)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Takut Rencananya ke Madrid Dirusak De Gea
Liga Inggris 15 Juni 2015, 23:05
-
'Van Gaal Harus Raih Trofi Musim Depan'
Liga Inggris 15 Juni 2015, 21:43
-
Falcao: Saya Tidak Gagal di MU
Liga Inggris 15 Juni 2015, 21:30
-
Makaay Akui Tak Akan Terkejut Andai Schweinsteiger Gabung MU
Liga Inggris 15 Juni 2015, 20:32
-
Blomqvist: Beckham Paling Fit, Giggs Paling Gesit
Liga Inggris 15 Juni 2015, 19:32
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR