Bola.net - - Alexis Sanchez akan menjadi pemain bintang di liga top manapun, karena striker itu amat antusias dengan sepakbola, menurut gelandang Bayern Munchen, Thiago Alcantara.
Sanchez membuat dua gol ketika Arsenal menang 2-0 atas Hull pekan lalu dan total sudah mencetak 17 gol musim ini, dan pemain Chile pun menduduki puncak daftar pencetak gol terbanyak liga sementara ini.
Sosok berusia 28 tahun akan menghadapi ujian yang lebih berat pekan ini, ketika tim asuhan Arsene Wenger terbang ke Munich untuk menghadapi tim raksasa Bundesliga, Bayern Munchen, di babak 16 besar Liga Champions.
Sanchez sendiri masih belum menyepakati kontrak baru di Arsenal, meski kontraknya sekarang akan berakhir di musim panas 2018, dan Thiago mengatakan eks rekannya di Barcelona memiliki jiwa kompetitif tinggi, yang bakal membuatnya sukses di klub seperti Bayern.
Thiago Alcantara
"Ini bukan apakah dia cocok di Premier League, dia memang bagus. Ini hanya karena ia memang bagus. Dan di sini di Jerman, di Inggris, di Spanyol, dia juga akan bagus," tutur Alcantara menurut Evening Standard.
"Dia akan bermain bagus di manapun. Dia adalah pemain hebat dengan banyak teknik, dan juga insting mencetak gol. Dia selalu bermain kompetitif. Dia adalah orang yang menginginkan sepakbola, hidup dengan sepakbola, dan bernafas dengan sepakbola."
"Dan ia ingin meraih kemenangan seperti kami ingin meraih kemenangan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Menit Akhir Sergio Ramos Jadi Momok Bagi Napoli
Liga Champions 13 Februari 2017, 21:38
-
Pepe Reina: Tak Ada Alasan Harus Takut Madrid
Liga Champions 13 Februari 2017, 20:11
-
Bayern Tantang Arsenal Duel Terbuka
Liga Champions 13 Februari 2017, 17:05
-
Data dan Fakta Liga Champions: Bayern Munchen vs Arsenal
Liga Champions 13 Februari 2017, 16:24
-
Prediksi Bayern Munchen vs Arsenal 16 Februari 2017
Liga Champions 13 Februari 2017, 16:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR