Selama ini, Allen kesulitan untuk mendapatkan status sebagai pemain starter di bawah asuhan Brendan Rodgers. Hal tersebut sepertinya juga berlangsung di bawah asuhan Klopp.
Honigstein pun meyakini bahwa jika gelandang bertubuh kecil itu tak segera meningkatkan skillnya, maka ia bisa didepak oleh Klopp. Pasalnya, dulu pernah ada pemain bernama Tamas Hagna yang situasinya mirip dengan Allen di Borussia Dortmund dan pada akhirnya Tamas gagal berkarir klub tersebut.
"Ia tak nampak seperti pemain yang tak bekerja dengan keras. Allen adalah seorang pemain yang hebat ketika menguasai bola. Namun Anda tak melihatnya sebagai seorang pemain yang bisa merebut bola dari pemain lainnya. Ia harus bisa menguasai semua sisi permainan ini," ujar Honigstein pada Sport Review.
"Dulu pernah ada seseorang yang mirip dengannya, Tamas Hagnal, seorang pemain asal Hungaria. Ia tak bisa meningkatkan permainannya dan gaya mainnya tak cukup keras. Ia gagal di sana," bebernya. [initial]
Baca Juga:
- Benteke Mengaku Siap Tempur Lawan Chelsea
- Mourinho Ingin Datangkan Benteke di Musim Panas
- Moreno: Chelsea Punya Manajer Terbaik
- Menebak Formasi 'Harus Menang' Chelsea vs Liverpool
- Eks Bintang Arsenal Dukung Chelsea Akhiri Krisis dengan Bekuk Liverpool
- Klopp: Kondisi Chelsea Saat Ini Sedang Aneh
- Klopp: Jika Pemain Muda Bermain Buruk, Salahkan Saya Saja
- Sambut Laga Vital Lawan Liverpool, Hazard dan Mourinho Berdamai
- 'Kalahkan Liverpool Tak Cukup Buat Chelsea'
- Demi Selamatkan Mourinho, Costa Gunakan Penahan Rasa Sakit
- Siapa yang Lebih Baik, Hazard Atau Coutinho?
- James Bond Dukung Klopp Benahi Liverpool
- Moreno Lebih Suka Klopp di Liverpool Timbang Rodgers
- Jurgen Klopp Bisa Bawa Subotic ke Liverpool
- Sturridge Terus Cedera, Ini Kata Klopp
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Isyaratkan Bakal Mainkan Benteke Lawan Chelsea
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 23:29 -
Mourinho Tak Janji Bisa Bawa Chelsea Masuk Empat Besar EPL
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 23:00 -
Di Mata Mourinho, Klopp Manajer Top
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 22:43 -
Mourinho Berharap Costa dan Pedro Bisa Main Lawan Liverpool
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 22:12 -
Klopp Sebut Performa Chelsea Cukup Lumayan
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 21:47
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR