Bola.net - - Klub Liga Inggris, Chelsea nampaknya berubah haluan untuk buruan striker mereka di musim panas ini. Mereka kabarnya akan mencoba mendatangkan Robert Lewandowski pada musim panas ini.
Striker baru merupakan prioritas Chelsea di bursa transfer musim panas ini. Maurizio Sarri membutuhkan penyerang haus gol setelah musim lalu Alvaro Morata tampil melempem di lini serang The Blues.
Sejauh ini ada satu nama yang sering dikaitkan dengan Chelsea adalah Gonzalo Higuain. Striker Chelsea itu disebut sedikit lagi akan bergabung dengan stamford bridge dalam waktu dekat.
Dilansir dari Daily Star, Chelsea mulai mempertimbangkan opsi lain untuk striker baru mereka. Mereka dikabarkan mengincar jasa Robert Lewandowski pada musim panas ini.
Berpotensi Gagal
Laporan itu mengklaim bahwa Higuain berpotensi pindah ke AC Milan. Pasalnya Tim asal Kota Mode itu sudah mengincar jasa Higuain sejak lama.
Milan sendiri disebut lebih unggul untuk mendapatkan Higuain karena mereka akan menawarkan Leonardo Bonucci ke Juventus. Untuk itu Chelsea harus mencari target alternatif untuk penyerang baru mereka.
Opsi Lebih Baik
Lewandowski sendiri memang memiliki reputasi yang bagus di Eropa. Ia menjadi mesin gol utama Dortmund selama lima tahun terakhir.
Sarri sendiri kabarnya sangat menyukai gaya bermain Lewandowski. Untuk itu ia akan mengupayakan transfer itu bisa terealisasi di musim panas ini.
Bakal Sulit
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih PSG Tanggapi Rumor Transfer N'Golo Kante
Liga Inggris 31 Juli 2018, 19:06 -
Gosip Conte Lama-lama Bikin Gattuso Kesal
Liga Italia 31 Juli 2018, 18:29 -
Lewati Hazard, N'Golo Kante Jadi Pemain Dengan Gaji Termahal di Chelsea?
Liga Inggris 31 Juli 2018, 16:03 -
ADL: Kalau Ingin Disebut Hebat, Sarri Harus Bawa Chelsea Juara
Liga Inggris 31 Juli 2018, 15:00 -
Mau Christian Pulisic, Chelsea dan Liverpool Diminta Siapkan Uang Segini
Liga Inggris 31 Juli 2018, 14:47
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR