Hingga saat ini, gelandang asal Spanyol tersebut memang mampu tampil apik di bawah arahan Louis van Gaal. Ia mencetak delapan gol dan lima assist untuk The Red Devils di semua kompetisi.
Dengan catatan itu, Herrera pun mengungkapkan rasa puas dengan performanya musim ini. Menurutnya, musim depan ia akan mencoba lebih baik lagi dengan bekerja lebih keras.
"Ini adalah musim yang berat, banyak perubahan terjadi di klub dan juga skuatnya. Namun saya bahagia dengan perkembangan saya," ujarnya.
"Tentu saja saya ingin terus berkembang dan terus bermain baik, namun delapan gol untuk seorang gelandang adalah catatan yang bagus. Saya adalah pemain yang ambisius, jadi saya ingin terus memperbaiki diri. Ada 25 pemain di skuat ini dan saya harus berjuang keras jika saya ingin bermain," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 21 Mei 2015, 20:39

-
Stam Yakin Van Gaal Bisa Bawa MU Juara EPL
Liga Inggris 21 Mei 2015, 20:16
-
Rooney: Musim Depan MU Targetkan Juara
Liga Inggris 21 Mei 2015, 18:53
-
Herrera: Suporter Manchester United Fantastis
Liga Inggris 21 Mei 2015, 18:47
-
Adu Penalti De Gea vs Di Maria, Siapa Yang Menang?
Open Play 21 Mei 2015, 17:27
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR