Eks striker ikonik MU, Andy Cole, mengemukakan pendapatnya mengenai tantangan yang akan dihadapi Moyes. Menurutnya, manajer asal Skotlandia tersebut memiliki tugas berat untuk bisa keluar dari bayang-bayang Fergie.
"Benar-benar misi yang besar bagi Moyes. MU baru saja kehilangan manajer terbaik dalam sejarah sepakbola Inggris," ungkap Cole seperti dilansir oleh PA. "Manajer baru datang dan para pesaing akan berkata, 'Kita memiliki kesempatan sekarang'. Seperti itulah yang saya lihat."
"Sir Alex Ferguson adalah Godfather dalam dunia sepakbola. Ketika anda memiliki orang seperti dia dalam tim, maka ada garansi tim anda akan mencapai perolehan poin tertentu tiap musimnya."
Tidak hanya pengaruh dalam membawa tim meraih kemenangan, Cole juga menganggap bahwa Fergie memiliki pengaruh penting dalam banyak hal vital di luar lapangan.
"Fergie bisa merubah satu menit dalam injury time seolah menjadi 90 detik. Apa yang dia katakan saat istirahat, pertandingan berakhir, atau dan pernyataan kepada media akan menjadi pembicaraan selama satu pekan."
Andy Cole adalah penyerang utama MU di periode 1995-2001. Duetnya dengan Dwight Yorke sangat disegani dan berhasil mempersembahkan treble di tahun 1999. [initial]
(pa/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Bahagia Vidal Tolak Real Madrid
Liga Italia 12 Juli 2013, 23:48
-
Moyes: Mourinho Boleh Kagumi Rooney
Liga Inggris 12 Juli 2013, 22:59
-
Liga Inggris 12 Juli 2013, 19:50

-
Moyes Tak Ingin Ambil Resiko Mainkan Rooney
Liga Inggris 12 Juli 2013, 19:16
-
Ezequiel Garay Kembali Terhubung ke Old Trafford
Liga Inggris 12 Juli 2013, 18:40
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR