Bola.net - - Mantan pemain Liverpool, Jamie Redknapp memberikan saran kepada Arsenal untuk segera menyepakati kontrak baru Alexis Sanchez dan Mesut Ozil setelah keduanya tampil gemilang melawan West Ham.
Seperti diketahui, Arsenal menang besar dengan skor 5-1 saat melawan West Ham akhir pekan lalu. Satu pemain yang tampil luar biasa adalah Alexis Sanchez lewat tiga gol dan satu assistnya untuk Mesut Ozil.
Karena itu, dengan performa yang ditunjukkan kedua tim musim ini, Redknapp menilai bahwa The Gunners harus segera merampungkan kontrak baru itu.
"Arsenal harus mengikuti kemauan Alexis Sanchez dan Mesut Ozil untuk segera menandatangani kontrak baru," ujarnya.
"Saya senang menonton Sanchez, dia menampilkan performa berkelas melawan West Ham. Dia punya banyak kemampuan dan bakat, tai apa yang saya benar-benar kagumi adalah keinginannya untuk berlari dan mengejar bola. Anda tahu bahwa dia akan mengeluarkan semua keringatnya di lapangan," sambungnya.
"Fakta bahwa Sanchez dan Ozil belum menandatangani kontrak baru adalah pesan negatif bagi pemain yang berpikir tentang bermain untuk Arsenal. Premier League sangat ketat musim ini, saya bisa melihat Arsenal bisa juara dan bisa juga berakhir di peringkat kelima. Karena itu sangat penting untuk memaksa pemain terbaik mereka bertahan," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tepis Rumor Ingin Rebut Sanchez dari Arsenal
Liga Inggris 5 Desember 2016, 23:54
-
Alexis Sanchez Tak Butuh Istirahat
Liga Inggris 5 Desember 2016, 23:26
-
Ini Masalah Terbesar di MU Menurut Yorke
Liga Inggris 5 Desember 2016, 22:41
-
Pertajam Lini Depan, Arsenal Ingin Boyong Bacca
Liga Inggris 5 Desember 2016, 17:30
-
Cetak Hattrick, Wright Sanjung Performa Sanchez
Liga Inggris 5 Desember 2016, 15:43
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR