Bola.net - - dikabarkan sudah ikut terlibat dalam perburuan tanda tangan wonderkid Borussia Dortmund, Christian Pulisic.
Menurut laporan yang diturunkan The Sun, manajer Liverpool, Jurgen Klopp, sebelumnya sudah dikaitkan dengan Pulisic, yang diperkirakan bakal jadi pengganti Philippe Coutinho jika ia jadi pindah ke Barcelona. Sementara Tottenham juga dikabarkan tertarik.
Menurut laporan yang sama, Arsenal dan Real Madrid kini juga siap bersaing dengan The Reds dan Spurs untuk pemain Amerika Serikat berusia 19 tahun.
Pulisic menikmati start yang mulus dalam perjalanan karirnya di Dortmund musim ini dan sudah tujuh kali diturunkan sebagai starter oleh Peter Bosz.
Ia membantu klub Jerman meraih keunggulan tiga angka dari Bayern Munchen, usai lima kali menang dari enam pertandingan.
Christian Pulisic
Pulisic memulai musim ini dengan mengejutkan, usai membuat satu gol dan assist dalam kemenangan melawan Wolfsburg.
Ia sukses mempertahankan performa apiknya, dengan mencetak gol ke gawang Hamburg, meski akhirnya hanya dimainkan 15 menit ketika tim kalah dari Real Madrid di Liga Champions kemarin.
Pulisic sendiri mengatakan bahwa ia tahu ada ketertarikan dari Liverpool - namun ia berniat bertahan di Dortmund.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marco Asensio Resmi Dapat Kontrak Jangka Panjang di Madrid
Liga Spanyol 28 September 2017, 23:11
-
Neville Senang Lihat Beckham Sukses Setelah Keluar dari MU
Liga Inggris 28 September 2017, 22:05
-
Ronaldo Minta Gaji Rp 396 M, Madrid Masih Bergeming
Liga Spanyol 28 September 2017, 22:02
-
Neville Akui Kecewa Ditinggal Pergi Beckham
Liga Inggris 28 September 2017, 21:37
-
Bale dan Ronaldo Bolos Sesi Latihan Madrid
Liga Spanyol 28 September 2017, 21:06
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR