Bintang Arsenal Theo Walcott mengaku tidak sepenuhnya puas dengan kemenangan yang baru diraih timnya atas Leicester City. Arsenal baru saja menang 2-1 atas Leicester dalam lanjutan Premier League.
Dua gol Arsenal dicetak oleh Laurent Koscielny dan Walcott sendiri. Sementara itu gol balasan Leicester diciptakan oleh Andrej Kramaric.
Walcott menganggap Arsenal tidak tampil bagus dalam pertandingan tadi. Sebaliknya, Leicester justru tampil memikat dan mampu membuat Arsenal kerepotan.
"Penampilan kami mengecewakan. Itu bukan penampilan terbaik kami meski kemudian kami meraih tiga poin. Pertandingannya benar-benar sulit. Leicester bermain sangat bagus dan saya sampai tak percaya mereka menjadi juru kunci klasemen. Jika mereka terus tampil seperti itu, mereka akan segera naik peringkat," ucap Walcott kepada The Daily Star.
Arsenal untuk sementara menempati posisi empat. Namun tempat mereka rawan tergusur oleh Manchester United yang masih menyimpan satu pertandingan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud Dinobatkan Sebagai Pemain Paling Hot di Inggris
Bolatainment 11 Februari 2015, 22:32 -
Inter Tak Mau Permanenkan Podolski
Liga Italia 11 Februari 2015, 22:20 -
Gol 12 Pas, Madrid Puncaki Eropa
Liga Spanyol 11 Februari 2015, 13:56 -
Mau Verratti, Arsenal dan MU Harus Bayar 50 juta Euro
Liga Inggris 11 Februari 2015, 13:13 -
Cazorla Anggap Alexis Rekrutan dan Striker Terbaik EPL Musim Ini
Liga Inggris 11 Februari 2015, 12:54
LATEST UPDATE
-
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR