
Hal itu diutarakan chief commercial officer Arsenal, Tom Fox. Menurutnya, The Gunners memang bersaing ketat dengan klub milik Sheikh Mansour itu dalam perburuan gelar juara liga, tetapi hal itu tidak bakal merembet di pasar jual beli pemain.
"Anda tak bisa bersaing dengan hal semacam itu. Kami adalah klub sepakbola di London dan juga brand global, tapi kami takkan pernah coba menyaingi sumber daya finansial sebuah negara. Saya rasa itu bukan hal realistis untuk kami, mengejar pemilik klub macam itu - jelas tak mungkin," ujar Fox via AP.
Dan ia pun menambahkan jika Arsenal sukses juara musim ini, itu akan jadi pengakuan valid terhadap cara yang mereka tempuh dalam mengelola klub. "Kami yakin kami akan sukses dengan cara kami menjalankan klub - di luar isu panas lain entah itu perbedaan ekonomi maupun pergantian kepemilikan," sindirnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Dante Bisa Bantu City Menangkan Empat Trofi'
Liga Champions 16 Januari 2014, 22:41
-
Dante Bikin Man City Gigit Jari
Liga Eropa Lain 16 Januari 2014, 22:18
-
Aguero Siap Main Lawan Barcelona
Liga Champions 16 Januari 2014, 17:29
-
'Quadruple Adalah Target Realistis Bagi City'
Liga Inggris 16 Januari 2014, 17:07
-
Xavi Tak Tahu Apapun Soal City
Liga Spanyol 16 Januari 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR