Wenger akan membiarkan pemain juara dunia itu pergi andai The Gunners mendapatkan kembali 13,7 juta euro yang mereka keluarkan untuk mendatangkan dirinya di tahun 2012.
Peran Podolski di Emirates tak banyak terlihat musim lalu dan seiring makin ketatnya kompetisi untuk memperebutkan jatah inti di lini depan, ia mungkin harus menyingkir untuk bisa mendapat kesempatan bermain lebih banyak.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Goal International, Poldi bakal pergi dari klub menjelang penutupan bursa transfer musim panas. Ia kemungkinan akan menuju Galatasaray, Besiktas, atau kembali ke kampung halamannya di Jerman.
Berusia 29 tahun, Podolski tak mendapat tawaran kontrak baru dari klub, meski ada banyak pemain senior Gunners menerima tawaran serupa dari Arsenal di akhir musim lalu. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Banyak Dijagokan, Szczesny Coba Tenang
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 16:00
-
Cazorla: Arsenal Punya Mental Juara
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 15:30
-
Video: Isengi Markas Arsenal, Fans Spurs Malah Masuk Rumah Sakit
Open Play 16 Agustus 2014, 14:02
-
Buka Musim 14/15, Mourinho 'Serang' Pellegrini & Wenger
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 13:42
-
Wenger Nilai Premier League Dimulai Terlalu Cepat
Liga Inggris 16 Agustus 2014, 12:59
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR