Bola.net - - Mantan manajer Manchester United, Ron Atkinson, berharap Wayne Rooney bisa kembali mencetak banyak gol di era Jose Mourinho.
Kapten United, Rooney, tidak lagi menjadi pilihan utama di tim inti dan juga timnas, namun ia belum lama ini mengakhiri paceklik gol di 14 pertandingan - dengan mencetak gol tendangan jarak jauh ketika mereka kalah 1-2 dari Fenerbahce di Liga Europa pada Jumat dini hari.
Atkinson, yang belum lama ini merilis buku otobiografi terbarunya, mengatakan itu bisa menjadi suntikan moral yang bagus untuk pemain berusia 31 tahun.
"Saya masih berpikir itu adalah keputusan yang berani, karena saya kira ia masih merupakan pencetak gol terbaik mereka," tutur Atkinson menurut Omnisport.
"Saya tidak mengatakan bahwa ia membuat banyak gol, namun ia masih mampu mencetak gol."
"Menurut saya ketika pertama ia kembali mencetak gol, jika ia mampu melakukannya dan mencetak beberapa gol dalam satu laga, anda perhatikan. Dia akan langsung lepas landas dan terus mencetak gol demi gol."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Palace Siap Tampung Schneiderlin
Liga Inggris 6 November 2016, 21:34
-
Fenerbahce Menang, Eks Bek Liverpool Ini Olok MU
Liga Eropa UEFA 6 November 2016, 20:02
-
Ini Dia Tim Ideal MU Ala Paul Scholes
Liga Inggris 6 November 2016, 19:40 -
Fellaini Wajibkan MU Raih Poin Penuh Lawan Swansea
Liga Inggris 6 November 2016, 18:36
-
Le Tissier Minta Ibrahimovic Tak Dijadikan Kambing Hitam
Liga Inggris 6 November 2016, 18:12
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR