Liverpool mungkin agak khawatir dengan catatan kenakalan yang sudah dilakukan Balotelli selama ini. Meski memiliki potensi yang sangat besar, semua orang tahu bahwa Balo juga ahli membuat masalah.
Karena itu, sempat muncul rumor bahwa Liverpool memberikan klausul yang mewajibkannya berkelakuan baik. Klausul itu sempat menjadi penghalang terwujudnya transfer itu.
Balo akhirnya 'menyerah' dan mau menandatangani kontrak dengan klausul anti nakal tersebut. Sebagian besar media Inggris melaporkan bahwa Balo bersedia untuk menerima akibat finansial jika dia bertindak konyol lagi, baik di dalam maupun di luar lapangan.
Liverpool memang sudah berpengalaman dengan pemain nakal. Sebelumnya sudah ada Luis Suarez yang kerap membuat Liverpool pusing dengan berbagai tingkahnya di lapangan. (tel/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Harus Siapkan Lebih Dari 20 Juta Euro Untuk Jackson Martinez?
Liga Italia 22 Agustus 2014, 22:16
-
Rodgers Pede Bisa Tundukkan Balotelli
Liga Inggris 22 Agustus 2014, 21:50
-
Carragher Kurang Setuju Liverpool Datangkan Balotelli
Liga Inggris 22 Agustus 2014, 17:07
-
Gaji Disubsidi Chelsea, Milan Tertarik Pinjam Torres
Liga Champions 22 Agustus 2014, 16:10
-
Pirlo Minta Media Berhenti Ganggu Balotelli
Liga Italia 22 Agustus 2014, 15:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR