Hasil imbang tanpa gol kontra Reading kemarin membuat keduanya kehilangan asa, untuk bertahan di kasta tertinggi sepakbola Inggris. Hal itu tak pelak memunculkan sejumlah kecaman keras pada klub asal London itu.
Salah satu yang pasti bereaksi adalah Barton, pemain The Hoops yang sedang menjalani masa peminjaman di Ligue 1. Melalui akun Twitter pribadi, Barton mengumbar kecaman dan menilai sosok Mark Hughes sebagai biang kegagalan QPR.
"Saya tidak percaya QPR baru saja terdegradasi dan Jose Bosingwa masuk lorong ke ruang ganti dengan tertawa. Memalukan. Tunjukkan nyalimu, kawan," tulis Barton mengawali kicauannya.
"Klub sudah dihancurkan. Terlalu banyak pengecut bersama para staf. Semuanya hasil transfer Hughes (eks manajer QPR). Beberapa di antaranya bagus, tapi tidak cukup. Terlalu banyak pecundang."
Lebih dari itu, pemain 30 tahun itu berharap timnya sanggup bertahan di Championship, karena laga divisi kedua tak kalah ketat dengan Premier League. (twit/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale: Kepindahan Saya ke Madrid 100 Persen Rumor
Liga Inggris 29 April 2013, 17:20
-
Enam Target Trofi Van Persie Musim Depan
Liga Inggris 29 April 2013, 16:55
-
Lima Alasan Chelsea Bisa Juarai Premier League Musim Depan
Editorial 29 April 2013, 16:53
-
Brendan Rodgers Masuk Kandidat Pengganti Mancini?
Liga Inggris 29 April 2013, 16:15
-
Timnas Jadi Alasan Lescott Ingin Tinggalkan City
Liga Inggris 29 April 2013, 15:36
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR