Hasil itu membuat Cech gagal meraih clean sheet dan harus menunggu lebih lama sebelum bisa mematahkan rekor David James, kiper dengan koleksi clean sheet terbanyak sepanjang sejarah (170).
"Dalam pertandingan ini, yang jauh lebih penting adalah mencatatkan kemenangan 2-1 ketimbang meraih clean sheet lewat hasil imbang 0-0," jelas sosok berusia 33 tahun pada Four Four Two.
"Saya senang dengan tiga angka yang kami raih dan rekor itu bisa menunggu. Jika itu berarti kami akan terus menang 2-1 hingga akhir musim, kami akan terus melakukannya."
Dua gol Arsenal di pertandingan tadi diciptakan oleh Theo Walcott dan Olivier Giroud.
Kemenangan atas City membuat Arsenal kini duduk di peringkat dua klasemen sementara, terpaut dua poin dari sang pemuncak Leicester City. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Diklaim Pantas Tukangi Arsenal
Liga Inggris 22 Desember 2015, 21:03
-
Thierry Henry Tegaskan Ozil Lebih Hebat Ketimbang Silva
Liga Inggris 22 Desember 2015, 19:57
-
Ozil Yakin Arsenal Happy Ending Musim Ini
Liga Inggris 22 Desember 2015, 18:32
-
Mainkan Delph dan Simpan Sterling, Pellegrini Ngotot Tak Salah
Liga Inggris 22 Desember 2015, 15:17
-
Pellegrini Sebut City Tak Pantas Dikalahkan Arsenal
Liga Inggris 22 Desember 2015, 15:12
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR